REAKSIMEDIA.COM | Nusakambangan – Puluhan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) peserta Rehabilitasi Sosial di Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Nusakambangan kembali menjalani Tes Urin secara mendadak, bekerja sama dengan Badan Narkotika Nasional Kab. Cilacap. Kegiatan ini merupakan rangkaian Assesmen Tahap Akhir dalam Program Rehabilitasi Sosial yang diselenggarakan di Lapas Narkotika (Jumat, 02/09/2022)
Kalapas RM. Kristyo Nugroho mengatakan, “Kegiatan ini merupakan langkah progresif yang di kolaborasikan dengan pelaksanaan rehabilitasi guna mencegah dan memberantas penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba di dalam Lapas. Residen (peserta rehabilitasi) harus mampu membuktikan adanya perubahan perilaku dan dapat menjadi contoh tauladan bagi yang lain”.
Perlu diketahui, bahwasannya rehabilitasi sosial mendorong residen untuk dapat hidup disiplin, jujur, tidak ketergantungan obat terlarang dan mampu beradaptasi dengan lingkungan. Dari hasil pemeriksaan urin yang dilakukan, keseluruhannya menunjukan hasil “Negatif” (tidak terindikasi mengkonsumsi obat terlarang)
Laporan : Deddy Karim
Sumber : Humas Lapas NK
Tags: Nusakambangan
-
Tim Mahasiswi Salatiga Juara Lomba Orasi Tingkat Polda Jateng
-
Polri Terbitkan Telegram Antisipasi Banjir dan Bencana Alam di Indonesia
-
Buka Rakernas Penurunan Stunting, Presiden: SDM Unggul Kunci Daya Saing Bangsa
-
Presiden Jokowi akan Tinjau Kesiapan Mudik di Pelabuhan Merak Banten
-
Tingkatkan Pasokan Irigasi di Jateng dan Jatim, Kementerian PUPR Percepat Pembangunan Bendungan Karangnongko di Perbatasan Bojonegoro dan Blora
-
Kesbangpol Kabupaten Bogor Meningkatkan Sinergitas Antar Ormas Dan LSM
-
Kepala Dinas Kesehatan Gowa Kunjungi Posko PPKM Kelurahan Je’nebatu Kecamatan Bungaya
-
Pangdam XII/Tpr Hadiri Upacara HUT ke-76 Kemerdekaan RI
-
Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1443/2021M, yang di laksanakan di Masjid Nurul Iman Desa Afdiling lll Kebun Aeknabara Utara (KANAU)
-
Kapolri Bakar Semangat Anggota Pengamanan KTT G20: Jadikan Ini Kebanggaan dan Kehormatan Kalian