REAKSIMEDIA.COM | Gowa – Berbagai upaya yang dilakukan Sat Lantas Polres Gowa untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat pemohon pembuatan SIM.
Seperti halnya yang dilakukan oleh Kanit Regident Sat Lantas Polres Gowa Ipda Subaedah yang tengah gencar melakukan sosialisasi Proses Mekanisme dan PNPB Pembuatan SIM ke Pengunjung atau pemohon SIM, Senin (24/10).
Kanit Regident Sat Lantas Polres Gowa Ipda Subaedah saat dikonfirmasi mengatakan, bahwa sosialisasi yang dilakukan bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada pemohon SIM agar dapat mengetahui mekanisme dan prosedur pembuatan SIM.
“Kita terus lakukan sosialisasi ini agar masyarakat yang bermohon dapat mengerti tentang proses, mekanisme dan PNPB Pembuatan SIM di Sat Lantas Polres Gowa,” ungkapnya.
Dirinya berharap lewat sosilisasi yang dilakukannya itu dapat memberikan pemahaman kepada masyarakat.
Laporan : Heri Setiadi
Tags: gowa
-
Tanpa Letih, Rajab Tarigan Anggota JPRK Terus Sosialisasi Pencegahan Covid-19
-
Hadiri Silaturahmi Perayaan Natal Bersama Masyarakat Biak Numfor, Wapres Ajak Rawat Kerukunan dan Toleransi
-
BPSDM Kemendagri Gelar Bimtek Penguatan Tugas Kesbangpol Kabupaten Mimika
-
Pengajian Rutin Bulanan di Masjid Nurul Iman Dihadiri Pj Wali Kota Padangsidimpuan
-
Sinergitas Polres Gowa dan Koperasi Salurkan Bantuan Untuk Masyarakat Prasejahtera
-
Atasi Pengangguran, DeAr Resmikan 24 BLK
-
Polres Boyolali Musnahkan 300 knalpot Brong Hasil Razia
-
Bupati Pinrang Andi Irwan Hamid, Audensi dengan PT. Biota Laut Ganggang (BLG) di Ruang Kerja Bupati
-
Menteri PPPA Apresiasi Polri Cepat Tangkap Pembunuh Gadis Penjual Gorengan
-
Bawa Psikotropika, Warga Sumsel Diamankan Polres Purbalingga