REAKSIMEDIA.COM | Gowa – Sabtu (04/12/21) Pukul 11.00 Wita, Kapolsek Somba opu bersama Tim Pemantau kegiatan vaksinasi covid-19 Kab Gowa kontrol sekaligus memantau jalannya kegiatan percepatan vaksinasi covid-19 yang dilaksanakan di lorong Satria Jl. Usman Salengke RT.02/04 Sungguminasa Kec. Somba opu Kab gowa.
Hadir dalam kegiatan Tim pemantau percepatan vaksinasi covid-19, Kapolsek Somba opu KOMPOL Abdul Rasjak S.Sos., MH, Camat Somba opu Agussalim S.Sos., M.Si, Dinas pariwisata gowa Andi Tenri dan Dinas keuangan pemda gowa Abdul Karim.
Dalam kunjungannya, tim meminta kepada panitia pelaksana termasuk dari unsur TNI-Polri yang terlibat pengaman agar betul-betul melaksanakannya dengan semangat dan ikhlas karena hal ini digelar dalam rangka kebut laju percepatan vaksinasi di Kab Gowa khususnya di wilayah kec somba opu menuju Herd Immunity serta penuntasan target vaksinasi Nasional dapat mencapai 70 Persen di akhir tahun 2021.
“Kita berharap semoga dengan menggenjot laju pelaksanaan vaksin melalui percepatan vaksin secara intens dapat mencapai target 70 persen sampai di akhir tahun 2021.” terang Kapolsek KOMPOL Abdul Rasjak saat di konfirmasi.
Laporan : Heri Setiadi
Sumber : Humas Somba
Tags: gowa
-
Kepala BPSDM Kemendagri Resmi Buka Expo Aksi Perubahan Kinerja Organisasi Pelatihan Kepemimpinan Administrator
-
Bawa Pesan Kamtibmas, Satgas Madago Raya Terus Sambangi Warga Poso
-
Nathalie Holscher dengan Sule Sepakat Untuk Cerai
-
Kunker di Hari Keempat, Kapolres Bersama Ketua Bhayangkari Cab. Gowa Kunjungi Polsek Bontomarannu dan Manuju
-
Cek Perbaikan Jalur Pantura, Ganjar : Saya Mau Pastikan Sudah “Finish” Semua
-
Kemenperin Siap Gelar Puncak Acara Indonesia Halal Industry Award 2021
-
Roy Fachraby Ginting, SH M.Kn : Menunjukkan Kepedulian Tidak Harus Jadi Penjabat
-
Irsan Adira Peragawan Bertalenta Hebat Tampil Menawan di Indonesia Fashion Week 2023
-
Satgas Udara Amankan Langit Pulau Dewata Pada FTT HLF MSP dan IAF ke-2 Tahun 2024
-
Terima Pengurus Besar Persatuan Golf Indonesia, LaNyalla Dorong Peningkatan Prestasi Atlet