REAKSIMEDIA.COM | Pinrang – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pinrang, laksanakan simulasi pemungutan dan Perhitungan suara, Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil bupati, Pilkada serentak tahun 2024, di gedung indoor kantor Bupati Pinrang, Sabtu (16/11/2024).
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pinrang, Muh.Ali Jodding menjelaskan, kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan Pilkada untuk mengajarkan petugas penyelengara pemilu cara pencoblosan hingga perhitungan suara.
” Pelatihan ini, untuk melatih penyelenggara bagaimana mereka melaksanakan pencoblosan pada hari H 27 November mendatang,” ujar Ketua KPU Pinrang Ali Jodding
Ditambahkannya, pelaksanaan simulasi ini melibatkan seluruh penyelenggara, Penitia Pemilihan Kacamata (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) se kabupaten Pinrang.
”Dengan simulasi ini, diharapkan kepada penyelenggara untuk tertib, taat dalam bekerja mengikuti setiap proses secara baik,” Harapnya.
Kegiatan simulasi ini dihadiri Sekretaris Daerah Kabupaten Pinrang, Andi Calo Kerrang, Forkopimda, Pers dan LSM.
Laporan : Mussin Jack
Tags: Pinrang
-
Gelar Razia Miras, Tim Lipan Bajeng Amankan Puluhan Liter Miras
-
Tiba di Jambi, Wapres Langsung Saksikan Pengukuhan KDEKS Provinsi Jambi
-
Polda Jateng Sidik Dokter yang Diduga Campurkan Sperma ke Makanan Istri Temannya
-
Puluhan Daerah Turun Level, Mendagri Apresiasi dan Minta Pemda Jangan Lengah
-
Ketua Bogor Sehat Kukuhkan Pengurus Tingkat Kecamatan, Kelurahan Dan Desa
-
Buka Dua Pelatihan di BDK Aceh, Ini Yang Disampaikan Kakanwil Kemenag Aceh
-
Wapres Saksikan Prosesi Pengukuhan KDEKS Provinsi Jawa Tengah
-
Bea Cukai Batam, Berhasil Kumpulkan Penerimaan Negara Sebesar Rp 4,94 Triliun pada 2022,Optimis capai Target 2023
-
Publikasi Kinerja Disdukcapil Kabupaten Bogor : PELAYANAN ADMINDUK INOVATIF DAN UNGGUL
-
Pemkab bersama TNI Polri di Batang Siapkan Pengamanan Mudik Lebaran