REAKSIMEDIA.COM | Jakarta – Satuan Tugas Pengamanan Wilayah (Pamwil) Jayakarta mengamankan panggung pesta rakyat dalam rangka pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI untuk periode 2024-2029. Acara ini menampilkan 13 titik panggung hiburan dengan penampilan sederet artis Ibukota, yang digelar di sepanjang Jl. Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat, Minggu (20/10/2024).
Di tengah keseruan acara, prajurit yang melaksanakan pengamanan menunjukkan kepedulian dengan membantu warga yang kelelahan akibat keramaian. Prajurit TNI yang sedang bertugas berhasil menangkap dan mengamankan pelaku jambret yang beraksi di lokasi. Hal ini menegaskan komitmen TNI dalam menjaga keamanan dan keselamatan masyarakat selama perayaan ini.
Dengan ribuan pengunjung yang hadir, panggung pesta rakyat tidak hanya merayakan pelantikan, tetapi juga mempererat rasa kebersamaan di antara masyarakat, menciptakan momen sinergitas dalam menyambut kepemimpinan baru.
Sumber : Wadansatgaspen Kolonel Kav Catur Setyo Wibowo, S. Pd., M.Sc.
Tags: jakarta
-
Kapolri Tinjau Lokasi Kebakaran Depo Pertamina Plumpang
-
Pelatih Jepang Tangani Tim Putri, Direktur Teknik dari Jerman
-
LSM PENJARA PN Minta APH Usut Dugaan Korupsi 3 Paket Pekerjaan Gedung Di RSUD Cibinong
-
Ketua Umum Dharma Pertiwi Pimpin Serah Terima Jabatan Ketua Harian
-
Kabid Humas Polda Sulsel: Jajaran Polda Sulsel Beri Bantuan Sembako Secara Humanis Kepada Masyarakat di Sulsel
-
Kapolres Aceh Timur Serahkan Paket Umrah Kepada Bhabinamtibmas Polsek Madat dan Warga Idi Rayeuk
-
Pimpin Sidang BP4R, Ini Arahan Wakapolres Terhadap Pasangan Calon Pengantin
-
Rapat Paripurna DPRD Kota Sukabumi Menyepakati Raperda Pajak Daerah Retribusi Daerah dan APBD Perubahan Menjadi Perda
-
Pelaksanaan Vaksinasi Massal Tingkat Pelajar Dilaksanakan di Dalam Pengawasan Ketat Aparat
-
Pemerintah Desa Lubuk Sanai Gelar Musdes Laporan Realisasi APBDes 2024, Warga: Kami Apresiasi