REAKSIMEDIA.COM | Demak – Polres Demak melaksanakan Ujian Bela diri Polri yang laksanakan di Alun-alun Demak, Selasa (30/8/2022). Ujian Bela diri Polri ini diikuti ratusan personil anggota Polres Demak.
Ujian ini merupakan satu syarat mutlak yang harus dilalui untuk mendapatkan kenaikan pangkat bagi semua anggota Polri.
Bela diri Polri ini harus dikuasai oleh setiap anggota Polri dalam menunjang tugasnya sebagai pelindung, pengayom dan pelayan kepada masyarakat.
Dalam ujian beladiri Polri tersebut yang dinilai dari Tim Penguji dari Sumber Daya Manusia (SDM) Polres Demak yaitu Tekhnik Dasar Beladiri Polri, Teknik Beladiri Polri Tanpa Alat. Materi Ujian tersebut harus dikuasai dan lulus dalam penilaian Tim Penguji.
Kapolres Denak AKBP Budi Adhy Buono melalui Kabag Sumda Kompol Agung Ari Purnowo mengatakan, bahwa Ujian Beladiri Polri tersebut tidak hanya untuk persyaratan kenaikan pangkat saja tetapi sangat bermanfaat dan berguna dalam pelaksanaan tugas sehari-hari.
Selain itu, Kompol Agung mengatakan bahwa personel yang sedang melaksanakan ujian kenaikan pangkat (UKP) tidak dinaikan pangkatnya begitu saja tetapi selain sudah masuk waktunya, persyaratan administrasi harus lengkap, yang bersangkutan juga harus mengikuti dan melaksanakan tes atau ujian seperti penelitian personil (Litpers), kesamaptaan jasmani (Kesjas) serta ujian Beladiri Polri. (*)
Laporan : Suryadi
Tags: demak
-
Lembaga Tapak Liman Lampung Adakan Program Budidaya Lebah Di 9 Pekon Binaan
-
Jelang HUT Humas POLRI ke-7I, BRIPDA Surya Personel Bid Humas Polda Sulsel Raih 3 Medali Emas
-
Masyarakat Tanyakan Fungsi Puluhan Ambulance Pemkab Karo Dinkes DAK TA.2019
-
Pemkab Tapanuli Selatan : Hibahkan Tanah Untuk Pertapakan Kantor Kodim 0212/Tapsel Seluas 3,51 Hektar
-
Personel Kodim 1710/Mimika Gelar Patroli Dialogis Sebelum, Selama Dan Sesudah Pemilu 2024
-
Walikota : Menerima Sebanyak 143 Persil Sertifikat Tanah Milik Pemko Padang Sidimpuan
-
Wakapolda Jambi Pimpin Sidang Menuju Rikkes II Calon Bintara Polri TA 2021 Panda Polda Jambi
-
Kunjungi Papua Barat, Wapres Pimpin Rakor Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem, Sambangi Masyarakat, dan Lakukan Dialog dengan Tokoh Agama
-
Jiwa dan Semangat Serta Profesionalisme Prajurit, Penentu Kehebatan Angkatan Darat
-
Polsek Cibungbulang Bersama TNI Dan Instansi Terkait Cek Lokasi TKP Dan Evakuasi Terkait Penemuan Mayat Bayi di Water Way PT Tamaris, Bogor