REAKSIMEDIA.COM | Gowa – Sebagai wujud kepedulian Wakapolres Gowa Kompol Soma Miharja S.Sos kepada anggotanya, beliau melayat ke rumah Almarhumah Istri dari Bripka Zulkifli Sukba anggota Polsek Sombaopu Gowa, Senin (29/08/2022).
Pada kesempatan tersebut Wakapolres Gowa ikut berdoa dan memberikan motivasi kepada keluarga yang ditinggalkan terutama Bripka Zulkifli, agar tabah dan ikhlas dalam menerima cobaan.
Wakapolres Gowa Kompol Soma Miharja mengunjungi rumah duka di Jln.Teluk Bayur Kec. Tamalatea, Kota Makassar.
Wakapolres Gowa menyampaikan ungkapan turut berduka cita atas berpulangnya Almarhumah langsung ke Bripka Zulkifli “Kami turut berduka, semoga Almarhumah diterima di sisi Allah SWT dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan serta kesabaran,” tuturnya.
“Kedatangan kami ini sebagai wujud ungkapan belasungkawa dan empati kepada anggota beserta keluarga yang mengalami kedukaan, sekaligus memberi motivasi dan dukungan kepada keluarga agar tetap sabar dan tabah,” tutup Wakapolres Gowa.
Laporan : Heri Setiadi
Tags: gowa
-
DPRD Kab. Tangerang Fraksi PKS Sapri Gelar Reses Ke II
-
Polres Bogor Siapkan Pasukan BKO Brimob Resimen I dan Samapta Polda Jabar Dalam Pengamanan Pilkada Kabupaten Bogor
-
Andi Sinapati Rudi Kepala Dinas Pertanian dan Holtikultura Kabupaten Pinrang Menyambut Kedatangan Staf Dirjen Alsintan (Kementan RI)
-
Satlantas Polres Mukomuko Giat Sosialisasi Lalu Lintas Kepada Pelajar
-
Bupati Tegal Minta Jangan Sampai Ada Kekerasan di Pesantren
-
H.A.Irwan Hamid Bupati Pinrang Hadiri Buka Puasa Bersama Yang Diawali Rapat Koordinasi Kabupaten (Konkap) PGRI Pinrang
-
Bupati Pinrang Hadiri Gerakan Pengendalian Hama Tikus (Gerdal) dan Serahkan Bantuan Pestisida ke Masyarakat Tani Mamminasa Kec. Paleteang Pinrang
-
Masyarakat Dan Juga Pedagang Sama Sekali Tidak Memakai Masker Di Poken Atau Pasar Lingkungan Simaronop
-
Responsif, Polda Jateng Infokan Mobil Pria Ini Dibidik Pelaku Dan Dipasangi GPS Ilegal
-
Penutupan Kejuaraan Pencak Silat Piala Kapolres Aceh Timur tahun 2022