REAKSIMEDIA.COM | Karawang – Pemerintah mengajak memasang bendera mulai tanggal 1 Agustus hingga 31 Agustus 2021.
Pemasang Bendera Merah Putih dan Umbul-umbul dalam rangka hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 76 pada 17 Agustus 2021, di rumah masing-masing.
Kementerian Sekretaris Negara Republik Indonesia mengeluarkan surat edaran dengan B – 462 / M/S/TU.00.04/06/2021, yang berisikan tentang menyemarakan peringatan HUT Republik Indonesia ke 76 tahun.
Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76, Staf Pemerintah Desa Tegalsawah melaksanakan kegiatan pemasangan bendera dan umbul – umbul di area Kantor Desa Tegalsawah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan nuansa hari kemerdekaan yang jatuh pada tanggal 17 Agustus.
Kepala Dusun (Kadus) Krajan 1 karna saat diwawancara wartawan ReaksiMedia mengatakan, kami Pemerintah Desa Tegalsawah Dusun Krajan 1 dan Dusun Krajan 2 bersama – sama memasang bendera merah putih mulai dari dalam kantor dan luar kantor Desa Tegalsawah. Kami juga mengecat tembok – tembok ruangan dan pagar serta menghias depan Kantor Desa Tegalsawah.
Lanjut Kadus, Kepala Desa Tegalsawah juga sudah menyampaikan untuk menghimbau kepada warga / masyarakat untuk mengibarkan Bendera Merah Putih selama 1 (satu) bulan penuh, mulai dari tanggal 1 Agustus 2021 sampai dengan 31 Agustus 2021 di depan rumah masing – masing, ucapnya.
Tidak hanya itu, “masyarakat juga dihimbau untuk menghias pintu masuk gang untuk memasang bendera merah putih dan memasang umbul – umbul serta melaksanakan kebersihan lingkungan yang ada di wilayah masing – masing agar tetap terlihat asri dan lestari. Wargapun sangat antusias menyambut HUT RI ke 76 dengan memasang dan menghias bendera merah putih di depan rumah masing – masing,” ungkapnya.
Laporan : Sudarma
Tags: karawang
-
APDESI Kecamatan Air Manjuto Terbentuk, Camat : Jadikan Wadah Yang sangat Bagus Ini Sebagai Sarana Untuk Terlaksananya Roda Pemerintahan Desa Yang Baik
-
Ringankan Beban, Polsek Teramang Jaya Berikan Sembako Kepada Warga Korban Kebakaran Rumah
-
Satgas Damai Cartenz Lakukan Tindakan Tegas ke Pimpinan KKB Ndeotadi Toni Tabuni Karena Melawan saat Ditangkap
-
PASEBA Tangerang Utara dan Manajemen Pasar Pelangi Sepatan Bagi-Bagi Ribuan Masker di Perempatan Cadas
-
Babinsa Koramil 1710-02/Timika Ikuti Donor Darah Pada Peringatan Hari Bakti TNI AU Ke-77 Tahun 2024
-
Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek CSR (Cisarua) Berikan Pengarahan Kepada Warga desa Cipayung Girang Dan Menyampaikan Pesan Kamtibmas Pada Saat Melaksanakan Siskamling
-
Presiden Jokowi dan Ibu Negara Salat Idulfitri di Halaman Istana Kepresidenan Bogor
-
Diduga Begal Di Dekat Simpang Bandar Meriah, PP 1959 Dampingi Korban Buat Laporan Ke Polres Karo
-
Kapolres Tanjab Barat: Kepedulian, Beri Motivasi dan Manfaatkan Jualan Dari Para UKM Yang Ada Di Saat PPKM Mikro
-
Apel Pertama Pasca Libur, Ini Pesan Sekda Kota Sukabumi